Pura Gunung Kawi Sebatu

Pura Gunung Kawi Sebatu merupakan salah situs Purbakala yang dilindungi dan masih digunakan sebagai tempat beribadah umat Hindu di Bali. Pura Gunung Sabatu ini terletak di desa Sebatu, Tegalalang, Kabupaten Gianyar yang berjarak sekitar 55 km dari kota Denpasar.

Pada tempat wisata ini memiliki suasana alami dan tenang dilingkungan sekitarnya Gunung Kawi Sabatu yang merupakan obyak wisata popular dikalangan wisatawan mancanegara dan domestic karena keindahan arsitekture Bali yang melingkupinya pura tersebut.
Pada pura ini kaya dengan keindahan arsitektur Bali dengan pelataran pura yang luas lengkap dengan wantilan yang besar, tempat peristirahatan, tempat peturasan dan juga dilengkapi dengan kolam yang ditata secara apik dan terpelihara.
 
Sejarah Gunung Kawi Sebatu 
Candi Gunung Kawi diperkirakan telah dibuat sebagai tempat persinggahan dan pertapaan oleh mahareshi dari jawa. Rishi Markandeya ratusan tahun yang lalu. Namau ada versi lain yang asal nama Gunung Kawi Sabatu yang menceritakan kalau nama Sebatu dikaitkan dengan riwayat unik Maya Denawa, seorang raja lalim di Bali ratusan tahun yang lalu. Pada saat kakinya terpeleset di batu dan kemudian kata Sebatu masih digunakan hingga sekarang.


Lokasi Pura Gunung Kawi Sebatu

 

Postingan populer dari blog ini

Pantai Bali Cliff

Danau Beratan Bali

Teras Ceking